Kalatog Buku Online
" THE LONE SAMURAI Kehidupan Miyamoto Musashi " The Lone Samurai adalah biografi monumental Miyamoto Musashi, tokoh Jepang legendaris yg termasyhur di seluruh dunia sebagai master pedang, pencari kesempurnaan spiritual, dan penulis `Kitab Lima Lingkaran.` Gambaran memukau seorang pemberani bertekad baja muncul di halaman-halaman buku ini. Dengan pengamatan yg penuh bela rasa namun kritis, William Scott Wilson menyelami alam pikiran Musashi ketika sang Samurai radikal bergulat dengan gagasan-gagasan filosofis dan spiritual yg tetap relevan sampai sekarang. The Lone Samurai bukan sekadar gambaran hidup sebuah pereode menakjubkan dalam era feodal Jepang. Buku ini merupakan kisah pencarian satu orang akan jalan yg benar dalam hidup, dan ganjaran yg akhir ia peroleh.
"DAFTAR ISI"
BAB SATU
Jalan Pedang Dari Banshu ke Pulau Ganryu .9
Serangan Pertama halaman .9
Asal-Usul 13
Menemukan Kekuatan 18
BAB DUA
Jalan Pedang dan Jalan Kuas Dari Kastil Osaka ke Kokura
Api Pertempuran .55
Seni Damai, Seni Perang .60
Renaisans Kyoto 69
BAB TIGA
Jalan Kuas Kumamoto
Koneksi 99
Jalan Ksatria .100
Tempat Duduk Terhormat .105
Pertarungan Terakhir 108
BAB EMPAT
Jalan Hidup dan Mati Gua Reigan
Usioa Senja 157
Pagoda Lima Tingkat .164
Resensi Buku THE LONE SAMURAI Kehidupan Miyamoto Musashi dicopy dari GramediaOnline.Com Jika Anda tertarik dengan buku " THE LONE SAMURAI KEHIDUPAN MIYAMOTO MUSASHI " silakan membeli di toko buku resmi terdekat, beli yg original ya jgn yg bajakan apalagi ngopi THE LONE SAMURAI KEHIDUPAN MIYAMOTO MUSASHI
kalo dana gak cukup mending pinjem diperpustakaan buku THE LONE SAMURAI KEHIDUPAN MIYAMOTO MUSASHI
ISBN 9789792217407, penerbit PT. Gramedia Pustaka Utama, pengarang "WILLIAM SCOTT WILSON", bahasa Indonesia, ukuran 13.5 x 20 senti meter, berat 0.40 kilo gram jumlah halaman 319 hal harga Rp 60.000,00