Minggu, 03 Agustus 2008

UTILITAS BANGUNAN BUKU PINTAR UNTUK MAHASISWA ARSITEKTUR-SIPIL

Kalatog Buku Online


" UTILITAS BANGUNAN BUKU PINTAR UNTUK MAHASISWA ARSITEKTUR-SIPIL " Bangunan harus dilengkapi dengan prasarana Utilitas / Building Utilities. Lebih-Iebih dengan perkembangan teknologi masa kini, kenyaman,manusia dan keselamatan manusia dalam menghuni bangunan bertingkat banyak dan bangunan-bangunan bentang panjang dapat lebih ditingkatkan. Integrasi antara seni dan teknologi menjadi syarat mutlak dalam perancangan bangunan-bangunan masa kini. Para Arsitek harus bekerja sama dengan Ahli-ahli lain, para Spesialis dalam bidang Mekanikal dan Elektrikal, Fisika Bangunan, Insinyur Sanitasi, di samping Insinyur Struktur. tapi berhubungArsitek harus menjadi Koordinator Team Perancang Bangunan, maka pemilikan pengetahuan umum akan perlengkapan Utilitas Bangunan menjadi suatu keharusan. Buku ini karni tulis terutama untuk para Arsitek dan para Mahasiswa Teknik Arsitektur sena para Tenaga Pengajar untuk mata kuliah UTILITAS.


Resensi Buku UTILITAS BANGUNAN BUKU PINTAR UNTUK MAHASISWA ARSITEKTUR-SIPIL dicopy dari GramediaOnline.Com Jika Anda tertarik dengan buku " UTILITAS BANGUNAN BUKU PINTAR UNTUK MAHASISWA ARSITEKTUR-SIPIL " silakan membeli di toko buku resmi terdekat, beli yg original ya jgn yg bajakan apalagi ngopi UTILITAS BANGUNAN BUKU PINTAR UNTUK MAHASISWA ARSITEKTUR-SIPIL


kalo dana gak cukup mending pinjem diperpustakaan buku UTILITAS BANGUNAN BUKU PINTAR UNTUK MAHASISWA ARSITEKTUR-SIPIL


ISBN 9789794283165, penerbit DJAMBATAN, pengarang "HARTONO POERBO", bahasa Indonesia, ukuran 16 x 23.5 senti meter, berat 0.30 kilo gram jumlah halaman 169 hal harga Rp 35.000,00